SMAN 1 Komodo Raih Juara 1 di Turnamen ASKAB CUP U-17 Manggarai Barat

Smansakom, 26 Maret 2025 – Tim sepak bola SMAN 1 Komodo (Smansakom FC) sukses mencetak sejarah sebagai juara pertama dalam Turnamen ASKAB CUP U-17 Manggarai Barat setelah menaklukkan SMAK St. Ignasius Loyola dengan skor dramatis 3-2. Turnamen ini merupakan edisi perdana yang diselenggarakan oleh ASKAB, dan Smansakom FC menjadi tim pertama yang mengangkat trofi juara. […]