SMAN 1 Komodo Gelar Ibadah Perutusan untuk Siswa Kelas 12 yang Akan Mengikuti Ujian Akhir

Smansakom, 20 Maret 2025 – SMAN 1 Komodo menggelar ibadah perutusan bagi siswa kelas 12 yang akan menghadapi ujian akhir. Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk doa dan dukungan bagi para siswa agar dapat menjalani ujian dengan baik serta diberkati dalam langkah mereka selanjutnya. Ibadah perutusan ini diadakan sesuai dengan keyakinan masing-masing siswa. Umat Katolik melaksanakan […]